VIDEO PENDEK SEBAGAI MEDIA INFORMASI DALAM KAMPANYE YUK NGE-BUS
Abstract
Banyaknya unit moda transportasi yang ada, membuat kemacetan tidak bisa dihindari, khususnya daerah Denpasar. Di Denpasar sendiri sudah terdapat beberapa angkutan umum berupa bus yang dapat dijadikan sebagai alternatif moda transportasi untuk menghindari rasa lelah dengan kepadatan kendaraan. Namun karena masih kurangnya sosialisasi mengenai bus tersebut, masih banyak masyarakat yang kurang minat untuk menggunakan bus sebagai moda transportasi sehari-hari. Karena hal tersebut penulis tertarik untuk merancang sebuah media kampanye yang mengajak masyarakat untuk naik bus. Pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara, kuesioner, dokumentasi, kajian kepustakaan, serta kajian internet. Menggunakan media kampanye berupa video informasi sebagai media untuk menyebarluaskan informasi Jadi dapat disimpulkan bahwa penulis ingin merancang media kampanye yang mengandung mengenai cara naik bus, cara pembayaran serta manfaat naik bus untuk masyarakat agar mau dan memiliki keinginan untuk menggunakan angkutan umum berupa bus di Denpasar.
References
[2] Pratama, I. Gede Yudha. "VIDEO IKLAN LAYANAN MASYARAKAT SEBAGAI MEDIA KOMUNIKASI KAUM DIFABEL." Jurnal Nawala Visual 3.1 (2021): 17-22.
[3] Purba, Januarius Andi. Shooting yang Benar!: Jadikan Video Anda Sekelas Karya Videografer Profesional. Yogyakarta, Penerbit ANDI, 2013.
[4] Sarwono, Jonathan, and Hary Lubis. Metode Riset Untuk Desain Komunikasi Visual. Yogyakarta, Penerbit ANDI, 2007.